Kisah Inspiratif Bek Persebaya Surabaya, Mulai Main Sepak Bola di Jalan Raya HIngga Jadi Timnas Indonesia U23

- 9 Februari 2022, 16:49 WIB
Bek timnas asal Persebaya Surabaya Rizky Ridho.
Bek timnas asal Persebaya Surabaya Rizky Ridho. /persebaya.id

PotensiBadung.com – Kisah inspiratif Rizky Ridho, bek tengah Persebaya Surabaya yang mulai bermain sepak bola di jalan raya hingga jadi Timnas Indonesia.

Salah satu wonderkid Persebaya Surabaya, Rizky Ridho kembali dipercaya pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae Yong sebagai salah satu pemain Timnas Indonesia U23.

Dalam waktu dekat, Rizky Ridho akan membela Indonesia di laga Piala AFF U23 di Kamboja.

Di balik performa Rizky Ridho yang luar biasa ternyata tersimpan kisah indpiratif dirinya yang mulai bermain dari sejak kecil.

Baca Juga: FIX! 15 Tim Lolos ke Piala Dunia 2022 Qatar, Ronaldo vs Jorginho, Mo Salah vs Sadio Mane, Siapa Menyusul?

Baca Juga: Sakit saat Akan Menjadi Ayah, Atta Halilintar Kabarkan DIrinya Sudah Tak Kuat, Ini Operasi yang Akan DIjalani

Dikutip tim PotensiBadung.com dari channel YouTube PSSI TV, Rizky Ridho menceritakan bagaimana perjalannan karirnya di sepak bola.

“Dulu waktu kecil sering main sepakbola di Jalan Raya, jadi  orang tua lebih khawatir kalau saya main di Jalan Raya. Akhirnya pada waktu kelas dua naik ke kelas 3 SD saya ikut klub sepakbola di Surabaya,” terangnya.

Pemain berusia 19 tahun ini juga mengatakan seiring pertambahan usia dirinya semakin menagnggap sepak bola adalah olahraga yang serius.

Halaman:

Editor: Imam Rosidin

Sumber: PSSI TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x