RESMI! Tokyo Verdy Umumkan, Pratama Arhan Susul Trio Persib Bandung, Geser Posisi Pilar Persija Jakarta

- 27 Mei 2022, 16:45 WIB
Pratama Arhan tak kunjung debut di Tokyo Verdy
Pratama Arhan tak kunjung debut di Tokyo Verdy /Instagram @tokyo_verdy

PotensiBadung.com - RESMI! Tokyo Verdy Umumkan, Pratama Arhan Susul Trio Persib Bandung, Geser Posisi Pilar Persija Jakarta.

Nama Pratama Arhan menjadi perhatian warganet beberapa hari terakhir ini.

Pasalnya mantan pemain PSIS Semarang itu belum juga melakukan debut resminya bersama Tokyo Verdy.

Bahkan, Pratama Arhan juga tak masuk di laga terakhir Tokyo Verdy saat dikalahkan Kanazawa 1-3 di kandang mereka.

Baca Juga: SAYONARA! Sering Disindir, Tokyo Verdy Umumkan Kepergian Pratama Arhan di Situs Resminya Per Hari Ini

Baca Juga: Ngeri, Pentolan Persib Bandung Beri Ancaman, Sinyal Bhayangkara FC, PSM Makassar, Persebaya Lewati Biru Barat

Hal tersebut tentu menjadi perhatian warganet pasalnya Pratama Arhan merupakan salah satu pemain muda potensial Indonesia.

Pratama Arhan sendiri merupakan pemain muda terbaik di Piala AFF 2020 kemarin yang membuat Tokyo Verdy kepincut.

Menanggapi, protes tersebut, Direktur Olahraga Tokyo Verdy, Atsuhiko Ejiri angkat bicara.

Menurutnya, Pratama Arhan masih harus memperbaiki kemampuannya dalam bertahan.

Baca Juga: Piala Walikota Surabaya BATAL! PSIS Semarang Petik Keuntungan, Fokus Hadapi Arema FC Pasca PSM Makassar

Baca Juga: Taisei Marukawa Gagal Reuni Mantan: PSIS Batal Hadapi Persebaya di GBT, Piala Walikota Surabaya Ditiadakan

"Tentu ada PR, di bagian bertahan ya, Kecepatannya dan tenaganya untuk melaju, atau mengecoh lawan." kata Ejiri dalam potongan video wawancara di channel YouTube J League Internasional dilansir dari Zona Banten.

"Ya walau ada di dalam teknik tapi akurasi tendangannya juga cukup berpengaruh," beber Ejiri.

Dilain sisi, Nama Pratama Arhan telah dimasukkan kedalam 29 pemain Timnas Indonesia.

Arhan masuk dalam 29 pemain Timnas Indonesia dalam agenda Fifa Matchday 2022.

"Sebanyak 29 pemain timnas Indonesia yang dipanggil merupakan pilihan dari pelatih Shin Tae yong."

Baca Juga: 30 Nama Bayi Perempuan Islami dan Artinya Terbaru KHAS TURKI, Gadis Cantik Kuat Sangat Mudah Jatuh Cinta

Baca Juga: RESMI! Daftar Pemain PSM Hadapi PSIS, Dua Pilar Asing Juku Eja Siap Gempur Carlos Fortes dan Taisei Marukawa

"Mereka akan berlatih di Jakarta terlebih dahulu sebelum berangkat ke Bandung pada 27 Mei mendatang,” kata Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan.

Bukan cuma itu, Pihak Tokyo Verdy juga sudah mengumumkan secara resmi jika Pratama Arhan mendapat panggilan dari Timnas Indonesia.

"Kami ingin menginformasikan bahwa Arhan dari Tokyo Verdy telah terpilih sebagai anggota tim nasional Indonesia pada kualifikasi final Piala Asia AFC 2023 pada bulan Juni." Tulis laman resmi Tokyo verdy, verdy.co.jp

"Dengan bangga kami umumkan bahwa Arhan dari Tokyo Verdy telah terpilih sebagai anggota tim nasional Indonesia untuk kualifikasi final Piala Asia AFC 2023 yang akan diadakan pada bulan Juni."

Baca Juga: CEK FAKTA! Alasan Piala Walikota Surabaya Dibatalkan, Pelemparan Anggota Polisi di Laga Persebaya vs Persis?

Baca Juga: Timnas U19 Ikuti Turnamen Toulon Cup Persiapan Piala Dunia U20

Sebagaimana diketahui, pada Sebelumnya Pratama Arhan tak masuk dalam skuad Indonesia U-23 di SEA Games 2021.

Pasalnya eks pemain PSIS Semarang ini tidak mendapat lampu hijau dari klubnya Tokyo Verdy.

Namun, kali ini Pratama Arhan akan kembali memakai kostum Garuda di dada pada FIFA Matchday.

Akan tetapi, 29 nama yang dipanggil Shin Tae yong itu bukan hanya untuk FIFA Matchday semata.

Baca Juga: Bersama Bos Bali United, Mesut Ozil Lakukan Penanda Tanganan, Brwa Nouri : Beruntung Memiliki

Baca Juga: BONEK KECEWA? Asprov PSSI Jatim Batalkan Piala Walikota Surabaya, Piala Presiden Jadi Alasan

Seluruh nama yang disebutkan juga diperuntukkan melakukan persiapan jelang Kualifikasi Piala Asia, 8-14 Juni di Kuwait.

Dengan pemanggilan tersebut, Pratama Arhan akan menyusul tiga pemain Persib Bandung yang juga kembali dipanggil.

Yaitu Ricky Kambuaya, Rachmat Irianto dan Marc Klok.

Pratama Arhan juga akan kembali menempati posisi sisi kiri pertahanan Timnas Indonesia.

Yang pada sebelumnya diisi oleh Pemain Persija Jakarta, Firza Andika.

Baca Juga: Yayasan Puri Kauhan Ubud Muliakan Air, Ari Dwipayana: Rawat Alam Seperti Merawat Diri Sendiri

Baca Juga: PARAH! Anggota Polisi di Laga Uji Coba Persebaya Vs Persis Jadi Korban Pelemparan, Bonek Korban Satrok

Sebagai informasi, Semua pemain dijadwalkan akan berkumpul pada, Kamis (26/5/2022) dan menuju kota Bandung untuk melakukan uji coba menghadapi Bangladesh di stadion si Jalak Harupat.

Berikut ini daftar 29 nama yang dipanggil Shin tae yong ke Timnas Indonesia.

1. Asnawi Mangkualam, Ansan Greeners
2. Evan Dimas, Arema FC
3. Muhammad Rafli, Arema FC
4. Rizky Dwi, Arama FC

5. Irfan Jaya, Bali United
6. Nadeo Argawinata, Bali United
7. Stefano Lilipaly, Borneo FC
8. Terens Puhiri, Borneo FC

9. Egy Maulana, FK Senica
10. Witan Sulaeman, FK Senica
11. Elkan Baggott, Ipswich Town
12. Fachruddin Aryanto, Madura United

13. Ernando Ari, Persebaya
14. Koko Ari, Persebaya
15. Marselino Ferdinan, Persebaya
16. Rizky Ridho, Persebaya

17. Marc Klok, Persib
18. Rachmat Irianto, Persib
19. Ricky Kambuaya, Persib
20. Ilham Rio, Persija

21. Syahrian Abimanyu, Persija
22. Muhammad Adisatryo, Persik
23. Irfan Jauhari, Persis
24. Moh Edo Febriansah, Rans Cilegon FC

25. Dimas Drajad, Persikabo
26. Syahrul Trisna, Persikabo
27. Alfeandra Dewangga, PSIS
28. Saddil Ramdani, Sabah FC
29. Pratama Arhan, Tokyo Verdy***

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x