Kalahkan PSS Sleman, Persib Bandung Lawan Tim Kuat Ini di Babak Semifinal,vs PSIS Semarang Disebut Final Ideal

- 1 Juli 2022, 11:40 WIB
Persib Bandung vs PSS Sleman di Piala Presiden 2022.
Persib Bandung vs PSS Sleman di Piala Presiden 2022. /Instagram @persib/

Baca Juga: Sudah Menang, Bali United Justru Gagal Lolos Semifinal AFC Cup 2022, Ternyata Ini Penyebabnya

Baca Juga: Tidak Hanya dengan Mobil Incar, Polisi Juga Bisa Lakukan E-Tilang Melalui Handpone, Begini Cara Kerjanya

Laga big match akan tersaji jika Persib Bandung melawan Arema FC di babak semifinal.

Skenario itu dapat terwujud jika Persib Bandung berhasil menang atas PSS Sleman dan Arema FC sukses mengalahkan Barito Putera.

Sebagai catatan babak perempat final Piala Presiden 2022 akan menggunakan sistem gugur.

Tim yang kalah dalam satu kali pertandingan otomatis akan gugur.

Menariknya, babak semifinal Piala Presiden 2022 akan menggunakan sistem dua leg berformat home-away.

Baca Juga: HARI INI! Persib Bandung Berjuang ke Babak Semifinal, Persija Justru Ungkap Kekecewaan

Baca Juga: Cara Mengetahui Kendaraan Terkena Tilang Elektronik atau Tidak, Cek di Sini

Sementara itu, banyak warganet berpendapat jika PSIS Semarang merupakan klub paporit untuk juara piala presiden 2022.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x