Robert Alberts MUNDUR dari Persib Bandung Usai Lawan PSIS Semarang? Kode Sosok Rp6,52 Miliar Comeback

- 10 Agustus 2022, 13:00 WIB
Pelatih Persib Bandung Robert Alberts beberkan target di bursa transfer musim depan
Pelatih Persib Bandung Robert Alberts beberkan target di bursa transfer musim depan /Persib

"Di internal tim kami dan manajemen, kami memiliki target bahwa setelah putaran pertama, kami harus masuk di posisi empat besar. Itu target kami." Kata Robert Alberts.

Baca Juga: Ini 2 Nama Persib Bandung yang Dikantongi Pelatih PSIS Semarang untuk Dikawal Ketat, Bukan Ciro Alves

Baca Juga: BELUM REDA, Jawaban Menohok Dejan Antonic untuk Bos Borneo Usai Keluhkan Hasil Barito Putera vs PSIS Semarang

"Jika kami tidak mencapai posisi empat besar tentunya manajemen akan memantau saya dan memperhatikan kondisinya bersama-sama. Tetapi kalau baru dua pertandingan (itu terlalu dini),"

Beredar kabar, nasib Robert Alberts akan ditentukan setelah pertandingan melawan PSIS Semarang pada akhir pekan nanti.

Persib Bandung akan menghadapi PSIS Semarang pada Sabtu, 13 Agustus 2022 di stadion Gelora Bandung Lautan Api.

Baca Juga: BELUM REDA, Jawaban Menohok Dejan Antonic untuk Bos Borneo Usai Keluhkan Hasil Barito Putera vs PSIS Semarang

Baca Juga: Disimpan Lawan Persib Bandung? Pelatih PSIS Semarang Bakal Andalkan Fisik Tibo, Sergio Alexandre Beri Pujian

Dalam laga kontra PSIS Semarang nanti, Persib Bandung di prediksi akan kembali diperkuat bomber asingnya, Ciro Alves.

Ciro Alves mengatakan jika ia harus segera bangkit dan menolong Persib Bandung untuk kembali ke jalur kemenangan.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x