KEMBALI! Persikabo 1973 Depak Borneo FC dari Posisi Kedua Klasemen Sementara Liga 1, Persib Bandung Naik Tahta

- 15 Agustus 2022, 13:01 WIB
Laskar Padjajaran, Persikabo 1973, di lapangan Pakan Sari
Laskar Padjajaran, Persikabo 1973, di lapangan Pakan Sari /Instagram @officialpersikabo

PotensiBadung.com – KEMBALI! Persikabo 1973 depak Borneo FC dari posisi kedua Klasemen Sementara Liga 1, Persib Bandung naik tahta.

Persikabo 1973 bukanlah klub yang dianggap berbahaya pada musim 2021/2022 lalu, tapi semuanya telah berubah musim 2022/2023 ini.

Saat ini skuad Laskar Padjajaran berada di posisi 2 klasemen sementara Liga 1 musim 2022/2023, dengan 3 kali menang dalam 4 kali pertandingan.

Bertahan pada posisi kedua klasemen sementara musim 2022/2023, Persikabo 1973 sempat didepak Borneo FC ke posisi tiga.

Baca Juga: LAW OF THE GAME! Liga 1 Match Angkat 2 Poin yang Mengatur Lemparan Bola ke Dalam PSIS Semarang vs Persib

Baca Juga: DEBUT! Tak Seperti Pratama Arhan di J2 League, Egy Maulana Vikri Langsung Merumput di Liga Fortuna, Menang?

Tapi kembali ke posisi dua setelah berhasil menahan imbang Persija Jakarta di laga terakhinya, yang dilakukan pada Ahad, 14 Agustus 2022.

Menjadi tuan rumah dari klub papan atas Liga 1, Persikabo 1973 mampu untuk menahan imbang Persija Jakarta dengan skor 1-1.

“Pertandingan luar biasa yang membuat senam jantung, hatur nuhun perjuangannya Laskar Padjajaran!” tulis @officialpersikabo.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Instagram @officialpersikabo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x