HASIL PERTANDINGAN Piala Dunia 2022 Qatar: Maroko Tahan Imbang Runner Up World Cup 2018

- 23 November 2022, 20:10 WIB
HASIL PERTANDINGAN Piala Dunia 2022 Qatar: Maroko Tahan Imbang Runner Up Piala Dunia 2018/FIFA
HASIL PERTANDINGAN Piala Dunia 2022 Qatar: Maroko Tahan Imbang Runner Up Piala Dunia 2018/FIFA /

 

PotensiBadung.com- HASIL PERTANDINGAN Piala Dunia 2022 Qatar: Maroko Tahan Imbang Runner Up Piala Dunia 2018.

Hari keempat perhelatan Piala Dunia 2022 dibuka dengan laga dari grup F, antara Maroko melawan Runner Up Piala Dunia edisi sebelumnya, Kroasia.

Setelah beberapa kejutan terjadi pada hari sebelumnya, pada hari keempat ini Piala Dunia 2022 dibuka dengan laga yang tidak kalah seru.

Laga Maroko melawan Kroasia yang berlangsung di Stadion Al Bayt ini berlangsung cukup sengit.

Kedua tim tampil dengan semangat juang tinggi sejak menit awal pertandingan.

Baca Juga: Waduh, Pelatih Arab Saudi Diminta Gantikan Shin Tae yong di Timnas Indonesia, Efek Piala Dunia 2022 Qatar

Permainan di babak pertama pun sebenarnya berjalan cukup berimbang, hanya saja Kroasia mendapatkan lebih banyak peluang.

Salah satu peluang terbaik Kroasia lahir melalui tendangan keras Luka Modric dari kotak penalti jelang turun minum.

Halaman:

Editor: Imam Reza


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x