VIRAL Pementasan Calonarang dengan 108 'Mayat' Watangan di Tabanan, Pecahkan Rekor Muri

- 1 November 2022, 08:25 WIB
 pementasan 108 watangan/instagram denpasarviral
pementasan 108 watangan/instagram denpasarviral /

Jumlah 108 watangan ini tidak sembarangan dipilih karena hal ini juga memiliki makna tersendiri.

Baca Juga: 4 Pemain PSIS Semarang dengan Followers Instagram Terbanyak, Nomor 1 Melebihi Klub

Dikutip dari denpasarviral, Untuk jumlah watangan 108 ini, memiliki makna, angka satu merujuk Tuhan yang Maha Tunggal.

Angka nol, merujuk Tuhan sunia atau kosong. Dan angka delapan artinya kehidupan tidak ada batasnya untuk mencari kebaikan.

Jika dijumlahkan, angka 108 ini berjumlah 9, yang mana, sembilan ini adalah angka sakti Dewata Nawa Sanga.

Calonarang yang pertama kalinya melibatkan 108 watangan ini langsung masuk dalam Rekor Muri karena sekaligus melestarikan budaya Bali. ***

Halaman:

Editor: Imam Reza

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x