Vaksinasi Covid1-9 Serentak di 7 Pondok Pesantren, Presiden Jokowi Tinjau Vaksinasi Santri di Aceh

- 16 September 2021, 16:10 WIB
Presiden Jokowi saat berdialog dengan para santri di enam pondok pesantren melalui konfrensi vidio saat berada di Aceh, pada Kamis 16 September 2021
Presiden Jokowi saat berdialog dengan para santri di enam pondok pesantren melalui konfrensi vidio saat berada di Aceh, pada Kamis 16 September 2021 /

PotensiBadung.com  - Presiden Joko Widodo meninjau Vaksinasi Covid-19 untuk para Santri di Pondok Pesantren/Dayah Istiqamatuddin Darul Mu’Arrif, Kabupaten Aceh Besar.

Presiden Jokowi pun mengapresiasi pihak pondok pesantren atas dukungan dalam menyukseskan program vaksininasi untuk melindungi masyarakat termasuk para santri dari Covid-19.

“Kita ingin melindungi mereka semuanya, memproteksi mereka semuanya agar tidak terkena Covid yaitu dengan vaksinasi,” ujar Presiden Jokowi kutip Potensibadung.com dari laman presidenri.go.id pada Kamis, 16 September 2021.

Baca Juga: Penjelasan Detail Ustadz Adi Hidayat Tentang Musik serta Boleh Tidaknnya dalam Islam

Baca Juga: Bocoran Sinetron Ikatan Cinta, Kamis 16 September 2021: Mama Rosa Kenal Ibu Kandung Andin

Pada hari yang sama selain di Kabupaten Aceh Besar, kata Jokowi, enam pondok pesantren di kabupaten/kota di Indonesia juga melakukan kegiatan vaksinasi.

Enam pondok pesantren tersebut adalah, Pondok Pesantren Modern Al-Kautsar - Kota Pekanbaru, Pondok Pesantren Al-Fathamiyah Kabupaten Karawang, Pondok Pesantren Darussalam - Kabupaten Banyumas.

Pondok Modern Al-Rifa’ie 2 - Kabupaten Malang, Pondok Pesantren Asy-Syuhada Pelaihari- Kabupaten Tanah Laut, dan Pondok Pesantren DDI Mattoanging - Kabupaten Bantaeng.

Baca Juga: Kronologi Lengkap Tindakan Diskriminasi yang Diterima MC oleh Gubernur Bali

Halaman:

Editor: Mifta Putra

Sumber: presidenri.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x