5 Peraih Balon D'or yang Belum Pernah Juara Piala Dunia, Ada Legenda Juventus dan AC Milan

- 15 Februari 2022, 14:17 WIB
Cristiano Ronaldo vs Lionel Messi, Siapa yang Terbaik? Simak Fakta dan Datanya
Cristiano Ronaldo vs Lionel Messi, Siapa yang Terbaik? Simak Fakta dan Datanya /Twitter @championsleague

PotensiBadung.com - Piala Dunia 2022 akan segera bergulir, terdapat 32 negara terbaik yang mengikuti turnamen olahraga bergengsi ini.

Dari 32 negara yang mengikuti piala dunia, setiap negara mempunyai pemain berkualitas didalamnya.

Banyak juga peserta piala dunia yang mempunyai pemain terbaik peraih gelar balon d'Or.

Akan tetapi, dari sekian banyak peraih balon d'Or, hanya segelintir pemain saja yang berhasil menjuarai Piala Dunia.

Baca Juga: Duet Perkasa Persib Bandung Nick Kuipers dan Victor Igbonefo Kembali, Kakang Tergeser, PSIS Semarang Terancam

Salah satu pemain yang berhasil mendapatkan Balon d'Or dan Juara Piala Dunia adalah Kaka pada tahun 2002 bersama Brasil.

Dalam artikel ini potensi badung akan mengulas beberapa pemain yang meraih Balon d'Or tapi gagal menjadi Juara Piala Dunia yang dilansir dari Transfermarkt.

Baca Juga: 5 Negara Calon Kuat Juara Piala Dunia 2022 Qatar, No 1 Tim Underdog, No 3 Diisi Bintang Top Eropa

5. Pavel Nedved

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Transfermarkt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x