Profil Empat Stadion Penyelenggara Piala Presiden, Siapa Paling Megah?

- 31 Mei 2022, 06:38 WIB
Stadion Calon penyelenggara Piala Presiden
Stadion Calon penyelenggara Piala Presiden /Instagram @igpersib/

PotensiBadung.com - PT Liga Indonesia Baru (LIB) secara resmi telah membagi 18 konstestan Liga 1 ke dalam 4 grup dalam gelaran Turnamen Pra Musim.

Masing-masing grup berisakan 5 - 4 tim dan akan digelar di satu Kota. Adapun kota penyelenggara adalah Malang (Grup D), Bandung (Grup C), Samarinda (Grup B) dan Solo (Grup A).

Artinya akan ada empat stadion yang akan digunakan menggelar pertandingan Piala Presiden tersebut.

Baca Juga: Tak Lama Lagi Turnamen Pramusim, Kapan Bursa Transfer Liga 1 Berakhir?

Baca Juga: Dihantui Jadwal Padat, Persib Bandung Ogah Dibayang-bayangi Masa Lalu, Tak Terlalu Pikirkan Pemain Asing?

Stadion yang ditunjuk ini kemungkinan akan menjadi markas klub Liga 1 di musim depan.

Berikut adalah profil calon stadion yang akan digunakan untuk gelaran Piala Presiden bulan Juni mendatang.

1. Gelora Bandung Lautan Api (GBLA)

GBLA resmi ditunjuk untuk menggelar pertandingan grup C Piala Presiden. GBLA mengalahkan Stadion Si Jalak Harupat untuk menghelat laga tersebut.

Halaman:

Editor: Mifta Putra

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x