Sergio Alexandre PAMIT? Pelatih PSIS Semarang Akhirnya Sadar Diri dan Kirim Pesan Ini ke Panser Biru & Snex

- 3 Agustus 2022, 09:34 WIB
Sergio Alexandre
Sergio Alexandre /Instagram Sergio Alexandre

PotensiBadung.com - PSIS Semarang menjadi klub yang sempat digadang-gadang meraih gelar juara Liga 1 musim ini.

Hal itu mengingat penampilan mereka yang sangat moncer di turnamen pramusim, membuat para penggemar mereka, Panser Biru dan Snex, berharap banyak di laga yang sesungguhnya.

Namun sayang, berbagai pro dan kontra terus terjadi di antara penggemar terkait beberapa hal.

Baca Juga: Kalah dari Arema FC, Tekad PSIS Semarang Habisi Barito Putera, Berikut Harga Tiket Serta Cara Mendapatkannya

Baca Juga: 2 Pemain PSIS Semarang Masuk Daftar Pemain Termuda Liga 1, Persib Bandung, Persija, Persebaya Persis Terbanyak

Salah satunya mengenai hadirnya sang pelatih baru, Sergio Alaxandre di pertengahan turnamen pramusim, Piala Presiden 2022.

Banyak penggemar mengisyaratkan kekecewaan karena harapan mereka sebenarnya adalah eks pelatih PSIS Semarang, Vincenzo Alberto Annese.

Meski begitu, akhirnya kekecewaan PSIS Semarang perlahan redam dengan ungkapan dari Sergio Alexandre yang memastikan bahwa dirinya akan berkontribusi pada tim Mahea Jenar dengan mecapai target juara.

Baca Juga: Kehilangan 5 Poin, Sisi Ini PSIS Semarang Lebih Baik dari PSM Makassar dan Persebaya, Panser Biru Berseru

Baca Juga: Bersama PSIS, Ketajaman Marukawa Tak Berkawan, Alie Sesay Melempem, Sumpah Aji Santoso ke Persebaya Terbukti?

"Target saya tentunya memberi kontribusi pada tim ini untuk mencapai target yang diinginkan tim pada kompetisi 2022/2023," ungkap Sergio Alexandre di awal bergabungnya ke tim PSIS Semarang, pada Sabtu, 11 Juni 2022, dilansir dari akun Instagram fanbase @psisneverdie.

Seiring berjalannya waktu, kekuatan PSIS Semarang mulai melemah, yakni di posisi kiper dan lini depan.

Carlos Fortes sebagai striker andalan mereka harus menyingkir karena mengalami cedera hamstring di Piala Presiden 2022.

Baca Juga: Kabar Positif dari Bonek Setelah laga Persebaya Sepi Suporter, Tim Aji Santoso Sebut Langkah Maju

Baca Juga: Indra Kenz segera Diadili di PN Tangerang, Jaksa Jerat Pasal Berlapis Terdakwa Kasus Binomo

Sedangkan posisi kiper yang diharapkan akan diisi oleh kiper harapan penggemar, ternyata PSIS Semarang justru memasukkan Wahyu Tri Nugroho sebagai kiper baru PSIS Semarang hingga kembali menimbulkan kekecewaan.

Meski begitu, masih banyak penggemar yang berharap banyak akan masa depan PSIS Semarang di Liga 1 2022/2023 karena Mahesa Jenar masih memiliki Taisei Marukawa dkk dengan kontribusi yang juga tak main-main.

Cedera Carlos Fortes menjadi puncak lemahnya skuad PSIS Semarang.

Baca Juga: Persebaya Tebar ‘HADIAH’ untuk BONEK & Bonita Usai Raih Kemenangan, Tinggalkan PSIS Semarang dan Persib

Baca Juga: Jadwal PSIS Semarang vs Barito Putra di BRI Liga 1, Misi Mahesa Jenar Lolos dari Zona Degradasi

Hal itu pun diakui oleh sang pelatih, Sergio Alexandre bahwa timnya memang dirugikan dengan absennya sang bombe, Carlos Fortes.

Jelang menghadapi PS Barito Putera pada Sabtu, 6 Agustus 2022 mendatang, lini depan PSIS Semarang menjadi fokus timnya.

Sergio Alexandre menyebut, PSIS Semarang harus menemukan solusi yang tepat jika tidak diperkuat Carlos Fortes.

Baca Juga: Jadwal PSIS Semarang vs Barito Putra di BRI Liga 1, Misi Mahesa Jenar Lolos dari Zona Degradasi

Baca Juga: Korupsi Garuda Indonesia, 3 Direktur PT GI Diperiksa Jaksa, Apa Saja yang Dikorek dari Mereka?

"Kita memang perlu untuk meningkatkan performa lini depan, terutama mencari solusi dengan tidak adanya Fortes di depan," ungkap Sergio Alexandre, dikutip dari akun @psisneverdie.

"Selain itu ada beberapa aspek yang harus lebih diperhatikan. Secara umum banyak yang perlu kami evaluasi,"ujar Sergio Alexandre.

Merasa kurang dengan kepelatihan Sergio Alexandre, Panser Biru dan Snex pun sempat menggaungkan tagar Sergio OUT di berbagai media sosial.

Baca Juga: Deposan LPD Anturan AA Kembalikan 1 SHM Lagi, Total 6 SHM, Giliran Kelian Adat Diperiksa Kejari Buleleng

Baca Juga: KARMA Persib Bandung & PSIS Semarang, Persebaya Surabaya Gacor Meski Tanpa Taisei Marukawa, Kambuaya dkk

Hal itu dibuktikan dengan belum adanya kemenangan yang diraih PSIS Semarang selama dua pekan berlangsungnya Liga 1 2022/2023.

Lantas apakah Sergio Alexandre memilih pamit?

Nampaknya, Sergio Alexandre pun memahami bahwa dirinya menerima banyak kritik dari para suporter.

Karena itulah dia mengirim pesan ke Panser Biru dan Snex, serta komunitas penggemar PSIS Semarang lainnya.

Baca Juga: Higor Vidal Dilanggar Sampai Meringis Kesakitan, Sang Istri Langsung Bereaksi, Persebaya Surabaya Terberat?

Baca Juga: Merasa Sudah Biasa Jadi Sultan, Simak Jurus Raffi Ahmad Agar Disebut Sultan Bukan Sembarang Sultan

Dilansir dari akun Instagram PSIS Never Die, Sergio Alexandre pun akhirnya sadar diri.

Dirinya menyadari bahwa situasi ini tidak ideal baginya sebagai nakhoda Mahesa Jenar.

Kritikan mulai datang dari suporter kepada dirinya.

Meski begitu, satu hal yang Sergio Alexandre harapkan, suporter harus tetap berada di belakang mereka untuk memberikan dukungan kepada para pemain.

Baca Juga: Usai Tumbang, Persib Bandung Punya Tiga Amunisi Baru Jelang Pekan Ketiga BRI Liga 1 Vs Borneo FC

Baca Juga: Nasib Berbeda Persib Bandung dan Persebaya Surabaya di Pekan Kedua BRI Liga 1

Sebab, dukungan dari suporter akan membantu skuad PSIS Semarang untuk mengangkat mental tim agar segera bangkit.

"Terima kasih supporter PSIS Semarang untuk terus mendukung kami. Mungkin tidak mendukung saya tapi tetaplah mendukung pemain kami. Tetaplah mendukung tim ini karena kami butuh dukungan kalian untuk membalikkan keadaan yang sekarang," kata Sergio, Selasa, 2 Agustus 2022.

Para penggemar pun menanggapi itu dengan banyak komentar.

Baca Juga: LIHAT Gol Asnawi Mangkualam di Tengah Guyuran Hujan Ansan Wa Stadium, Tiki-taka dengan Lawan di K League

Baca Juga: Derby Jateng PSIS Semarang dan Persis Solo Senasib? Ruang Ganti Pemain Panas Karena Hal Ini

"Bismillah awal kebangkitan menang lawan barito #yohisoyoh," tulis @haikalgaksukasayur.

"Komit hasile sesuk piye yen kalah PECAT sergio sing pinter omong tok yen jumpapers kiwi ....," tulis @andreasarue76.

"Kami cinta PSIS menang klah ttep biru tengah di hati," tulis @k1_official.

"ek dukungan wes jelas coach. Mosok ora ngerti," tulis @gendon_wirawan.

Melihat Panser Biru dan Snex masih semangat memberi dukungan pada PSIS Semarang, tentunya kemenangan buah dari racikan Sergio Alexandre masih sangat dinantikan.***

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Instagram @psisneverdie


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x