Apakah Puasa Sah Jika Belum Mandi Wajib? Buya Yahya Beri Penjelasan Begini

- 20 Maret 2024, 09:42 WIB
Buya Yahya menjelaskan hukum puasa, tapi lupa mandi junub usai berhubungan suami-istri.
Buya Yahya menjelaskan hukum puasa, tapi lupa mandi junub usai berhubungan suami-istri. /Youtube Al-Bahjah TV/Al-Bahjah TV

PotensiBadung.com - Pendakwah dari Cirebon, KH Yahya Zainul Ma'arif alias Buya Yahya memberi penjelasan tentang hukum puasa belum mandi junub atau usai berhubungan suami-istri.

Sebab, tak sedikit pasangan suami-istri memilih untuk langsung tidur setelah berhubungan, dan ketika bangun ternyata sudah terdengar adzan subuh.

Kemudian, dilanda kebingungan lantaran belum sempat makan sahur bahkan belum juga mandi wajib.

Baca Juga: Ini Target Penyerang Anyar Timnas Indonesia Ragnar Oratmangoen

Lantas, apakah puasa sah jika belum mandi junub?

Sebagaimana dilansir dari kanal YouTube Al Bahjah TV, Buya Yahya mengingatkan, tidak ada kewajiban untuk langsung mandi seketika telah hubungan intim.

Dikarenakan, biasanya hubungan intim dilakukan di malam hari, sehingga jika langsung mandi mungkin akan menyulitkan.

Dikatakan Buya Yahya, adapun hukumnya untuk langsung mandi setelah berhubungan adalah sunnah.

Oleh sebab itu, bolen mandi di lain waktu. Misal, menunggu subuh atau ketika sudah siap untuk sholat.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x