Korupsi Kemenhan, 1 Teknisi dan 3 Direktur Diperiksa, Apa yang Mereka Ketahui?

- 11 April 2022, 20:53 WIB
Kapuspenkum Kejagung Ketut Sumedana
Kapuspenkum Kejagung Ketut Sumedana /Dok/PotensiBadung/

PotensiBadung.com - Tim Penyidik Koneksitas melakukan pemeriksaan terhadap 4 (empat) orang saksi yang terkait dengan Dugaan Tindak Pidana Korupsi Proyek Pengadaan Satelit Slot Orbit 123° Bujur Timur (BT) pada Kementerian Pertahanan (Kemenham) tahun 2012 s/d 2021. Mereka diperikasa pada Senin 11 April 2022 di Kantor Jaksa Agung Muda Bidang Pidana Militer.

Dijelaskan, saksi-saksi yang diperiksa yaitu: TVDH selaku Tim Teknisi PT. DNK, diperiksa terkait Dugaan Tindak Pidana Korupsi Proyek Pengadaan Satelit Slot Orbit 123° Bujur Timur (BT) pada Kementerian Pertahanan Tahun 2012 s/d 2021;

Baca Juga: Kejati Bali Menetapkan Anak Mantan Sekda Buleleng Dewa Radhea Jadi Tersangka Perkara Korupsi dan TPPU

Baca Juga: Notaris dan Lurah Jadi Saksi Korupsi Dana Tabungan Wajib Perumahan AD, Ini Kata Kejagung

Dan AM selaku Direktur Utama PT. LEN, diperiksa terkait Dugaan Tindak Pidana Korupsi Proyek Pengadaan Satelit Slot Orbit 123° Bujur Timur (BT) pada Kementerian Pertahanan Tahun 2012 s/d 2021;

Kemudian N selaku Direktur Operasional PT. LEN, diperiksa terkait Dugaan Tindak Pidana Korupsi Proyek Pengadaan Satelit Slot Orbit 123° Bujur Timur (BT) pada Kementerian Pertahanan Tahun 2012 s/d 2021;

Baca Juga: Lagi, 2 Direktur Rekanan Dicecar Jaksa soal Korupsi Baja Paduan

Baca Juga: Lengkapi Berkas Korupsi Krakatau Steel, Jampidsus Periksa 4 Direktur Utama, Apa Hasilnya?

Dan terakhir M selaku Direktur Pemasaran PT. LEN, diperiksa terkait Dugaan Tindak Pidana Korupsi Proyek Pengadaan Satelit Slot Orbit 123° Bujur Timur (BT) pada Kementerian Pertahanan Tahun 2012 s/d 2021.

Halaman:

Editor: Hari Santoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x